Mengapa Koala Tidak Pernah Minum?

Mengapa Koala Tidak Pernah Minum? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/pixabay.com
Koala adalah hewan yang sangat pemilih dalam hal makanan. Hewan ini hanya memakan satu makanan, yaitu daun pohon getah, atau eucalyptus.

Seperti anak kanguru, anak koala juga tinggal di kantong pada tubuh induknya. Begitu ia mulai besar dan meninggalkan kantong itu, satu-satunya makanan yang dikonsumsinya hanya daun pohon eucalyptus.

Daun-daun itu mengandung semua air yang dibutuhkan oleh koala. Sehingga koala pun tidak pernah minum karena kebutuhan airnya telah tercukupi oleh makanannya. Bahkan nama “koala” juga memiliki arti “tidak ada air”.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Hewan Darat 4008942061778769983

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item